ILMUTKR - Transmisi merupakan komponen yang berfungsi untuk merubah kecepatan dan tenaga putar dari mesin ke roda, sehingga dapat digunakan untuk menggerakan kendaraan.
Sebelum kita masuk ke topik pembahasan soal overhoul transmisi manual, perlu di ketahui bahwa materi transmisi ini masuk ke dalam materi uji KOM (uji kopetensi) akhir sekolah.
Maka dari itu sesuai dengan pengalaman saya sendiri, saya akan menjelaskan soal overhoul transmisi sesuai SOP.
Sebelum kita masuk ke tahap pelepasan ada baiknya kita mengenal bagian bagian dari transmisi. Ada pun bagian bagian transmisi sebagai berikut.
Bagian Bagian Transmisi.
Alat Yang Perlu Digunakan :
Cara Pelepasan Transmisi :
- Lepas transmisi dari kendaraan
- Lepaskan semua baut pengikat transmisi
- Tarik keluar transmisi ke arah blakang
- Turunkan transmisi dari kendaraan
- Membongkar transmisi
- Melepas retainer tuas pemindah
- Membuka rakitan penutup bak transmisi
- Melepas clucth housing
- Melepas retainer bering depan
- elepas exsention housing
- Melepas reverse idler gear. Poros, dan penggerak
- Mengukur celsh counter gear
- Celah STD 0,10-0,30mm
- Clah max 0,30 mm
- Melepas poros couter gear dan pengunci
- Melepas rakitan poros output
- Melepas poros input
- Melepas counter gear dengan SST
Langkah Pemeriksaan
a. Pemeriksaan visual komponen transmisi
1. Poros in-put
2. Poros out-put
3. Bantalan poros in-put
4. Poros conter
5. Roda gigi percepatan
6. Ring syncromesh
7. Clutch hub
8. Hub sleeve
9. Pegas pengunci
b. Pengukuran
Pemeriksaan ring sincronmesh
standar 1,0-2,0 mm celah minimum 0,8 m
Pengukuran garpu pemindah dan hub slif
Pemeriksaan celah oli roda gigi terhadap poros
Standar 0,06-0,11mm clah maksimum 0,11.
Langkah Pemasangan
1. Merakit counter gear, needle roler bearing, thrust washer dan sst
2. Memasang poros input
3. Mmemasang bearing retainer depan dengan gasket baru
4. Memasang ring synchromes dan rakitan poros output
5. Memasang poros counter gear
6. Memasang reverse idle gear dan poros
7. Memasang extention housing dengan gasket baru
8. Memasang clutch housing
9. Memasang rakitan penutup rumah transmisi
10. Memasang tuas pemindah
11. Memeriksa dan menyetel posisi reverse shift arm
1. Merakit counter gear, needle roler bearing, thrust washer dan sst
2. Memasang poros input
3. Mmemasang bearing retainer depan dengan gasket baru
4. Memasang ring synchromes dan rakitan poros output
5. Memasang poros counter gear
6. Memasang reverse idle gear dan poros
7. Memasang extention housing dengan gasket baru
8. Memasang clutch housing
9. Memasang rakitan penutup rumah transmisi
10. Memasang tuas pemindah
11. Memeriksa dan menyetel posisi reverse shift arm
Itulah bebrapa hal yang harus dilakukan saat Overhoul Transmisi Manual. Bisa di pelajari dari atas itu merupakan cara kerja meng Overhoul menurut SOP.
Sekian pembahasan kali ini, semoga bermanfaat. Jika tidak faham bisa komentar di bawah atau baca 2x secara teliti.
Baca Juga : Cara Melakukan Overhoul Distributor Sendiri Sesuai SOP
Baca Juga : Cara Melakukan Overhoul Distributor Sendiri Sesuai SOP
mantap artikelnya kang...
ReplyDeleteMampir jg di www.masbengkel.xyz ya